Menyederhakan bentuk eksponen seperti ini bisa dilakukan dengan mengalikan bagian-bagian yang sejenis.
Mari kita hitung.
Langkahnya sama dengan soal pertama.
Hafalkan ya!!
Dengan teknik itu, kita bisa mendapatkan jawabannya.
Konsep
Teknik yang akan kita gunakan untuk menjawab soal ini berdasarkan konsep berikut. Langkahnya sangat sederhana.
- Kalikan angka dengan angka lebih dulu
- Kalikan huruf yang sama, yaitu a dengan a, dengan pangkatnya juga.
- Kalikan huruf yang sama lagi, yaitu b dengan b disertai pangkatnya.
3a⁴b artinya apa?
Ini sama artinya dengan 3×a⁴×b.
Begitu juga dengan 2a³b², artinya sama dengan 2×a³×b².
Sudah paham ya sampai di sana?
Sekarang kita lanjut ke soalnya.
Soal
Ini soalnya.
Soal :
1. Hitunglah hasil dari 3a⁴b×2a³b²!
1. Hitunglah hasil dari 3a⁴b×2a³b²!
= 3a⁴b×2a³b²
- Kumpulkan bagian-bagian yang sama
- 3 dikali dengan 2
- a dengan a
- b dengan b
= 3×2×a⁴×a³×b×b²
- Kumpulkan seperti itu, jangan lupa tuliskan pangkatnya ya.
- 3×2 = 6
- a⁴×a³ = a⁷ (Ingat sifat eksponen, kalau dikali maka pangkatnya dijumlahkan. 4 + 3 = 7)
Sehingga a memiliki pangkat 7. - b×b² = b³
b artinya b¹
b¹×b² = b³
= 6×a⁷×b³
= 6a⁷b³
Itulah hasilnya.
Soal :
2. Sederhanakanlah -4cd‾²×5c³d⁴!
2. Sederhanakanlah -4cd‾²×5c³d⁴!
Kumpulkan bagian-bagian yang sama.
- Kumpulkan angka dengan angka, yaitu angka 4 dan 5
- Kumpulkan c dengan c beserta pangkatnya.
- Kumpulkan huruf d dengan d beserta pangkatnya
- Ingat ya, kalau dikali maka pangkatnya dijumlahkan.
Ok...
Jawabannya sudah diperoleh.
Soal :
3. Hitunglah soal berikut : 5p³q‾³×3q²!
3. Hitunglah soal berikut : 5p³q‾³×3q²!
- Jika p tidak mempunyai pasangan, biarkan saja seperti itu ya.
- Untuk q, pangkatnya ditambahkan karena dikali dengan sesama q.
- q‾¹ dibawa ke bawah sehingga pangkatnya menjadi positif, q¹
- q¹ bisa ditulis menjadi q saja.
Itulah hasilnya.
Kesimpulan
Untuk mengerjakan soal penyederhanaan pangkat seperti ini, kita bisa mengumpulkan bagian-bagian yang sejenis.
- Angka dengan angka
- Huruf yang sama dikumpulkan
Jangan lupa sifat-sifat perpangkatan ya.
Itu harus dingat agar proses pengerjaan lebih mudah.
Misalnya sifat yang kita gunakan di sini adalah :
Baca juga ya :
EmoticonEmoticon